Selasa, 13 Mei 2014

Contoh Laporan Praktek

Download Contoh Laporan Praktek

Logo 1

 


Berbagirizky.blogspot.com – Artikel terkait mengenai contoh laporan praktek, cara mengerjakan laporan praktek, baca juga artikel , mengenai ujian kompentensi kejuruan smk

Seiring dengan selesainya praktek kerja lapangan rintangan barupun kembali muncul, dari membuat laporan praktek sampai dengan sidang.
dikesempatan ini saya tidak akan membahas bagaimana cara mengghadapi sidang, tetapi saya akan membahas bagaimana cara mengerjakan laporan praktek, menurut (pengalaman) saya kebanyakan siswa yang telah selesai pkl malah terlalu sering bersantai-santai sampai lupa mengerjakan laporan praktek dan bisa2 ketika beberapa hari menuju sidang malah buru2 mengerjakan laporannya.
dari pengalam ini saya berniat untuk menshare salah satu format/contoh cara mengerjakan laporan praktek, agar siswa SMK Widya Kusuma ata pelajar dari sekolah lain lebih aktiv lagi untuk mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru/pembibingnya
dalam mengerjakan praktek saya membuat bagian untuk mempermudah dalam mengerjakanya, contoh berikut :


Bagian 1 (Cover)
1. Cover depan Laporan
Contoh Gambar
1.5 Laporan Praktek


Bagian 2 (lembar Pengesahan)
2. Lembar Persetujuan
3. Lembar Pengesahan
4. Identitas Siswa
5. Identitas Sekolah
6. Identitas Industri
7. Kata Pengantar
Contoh Gambar
1.7 Laporan Praktek
Bagian 3 (Daftar isi) 8. Daftar Isi
Contoh Gambar
image
Bagian 4 (isi Laporan)
8. Bab I      - Latar belakang perusahan, maksud dan tujuan 
9. Bab II     - Pelaksanaan, Metode Kerja
10.Bab III  -  Pembahasan
11.lampiran
12. penutup
Contoh Gambar
1.6 Laporan Praktek

Jika kalian masih bingung download saja Contoh laporan saya dibawah ini :
Note :  ketika akan Mendownload Klik Skip ad ditampilan Adf.ly 
1. Cover
2. Lembar Pengesahan
3. Daftar Isi
4. Isi Laporan

0 komentar:

Posting Komentar